Kesalahan Netflix C7399-1260-00000024

Jika mengalami kode kesalahan C7399-1260-00000024 di Google Chromebook atau Chromebox, biasanya kesalahan tersebut mengacu pada masalah browser atau kredensial di komputer. Ikuti langkah pemecahan masalah berikut ini untuk mengatasi masalah tersebut.

  1. Tutup browser.

  2. Buka browser kembali.

  3. Coba Netflix lagi.

  1. Jika sudah masuk ke komputermu, keluarlah dengan menekan Ctrl+Shift+Q dua kali

  2. Jika diminta, masuklah ke akun Google-mu.

    • Pastikan kamu masuk ke akun Google yang aktif. Kamu tidak akan bisa streaming jika browsing sebagai Tamu.

  3. Buka Netflix.com, masuk lagi, lalu putar acara TV atau film lagi.

  1. Di pojok kanan bawah layar, pilih tampilan waktu.

  2. Pilih Pengaturan.

  3. Di bagian Perangkat, pilih Pengelolaan Ruang Penyimpanan.

  4. Jika ruang penyimpanan kurang dari 100 MB, kosongkan ruang tersebut sebelum melanjutkan menonton Netflix.

Artikel Terkait